Terus meningkatnya kasus covid 19 harian di Malaysia, mendorong Perdana Menteri Malaysia mengumumkan untuk melakukan lockdown. Berdasarkan data, kasus covid di Malaysia telah melampaui India sejak Minggu(30/5) kemarin.
Pemerintah Malaysia menyatakan agar warga bersiap untuk kemungkinan terburuk, seluruh masyarakat diminta tetap tinggal di rumah untuk memutus rantai penularan.
Tim Liputan Inews