Sorry, your country is not allowed to access this content.

Sambut Indonesia Emas 2045, Khofifah Siap Tingkatkan Kualitas SDM di Jawa Timur

Khofifah Indar Parawansa, Gubernur Jawa Timur yang baru terpilih, mengungkapkan bahwa kualitas pendidikan di tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) di Jawa Timur masih unggul. Khususnya soal penerimaan mahasiswa atau perguruan tinggi.

"Jawa Timur ini concern untuk pendidikan formal jadi SMA dan SMK di Jawa Timur sudah 5 tahun berturut-turut tertinggi diterima perguruan tinggi negeri dengan dan tanpa tes," kata Khofifah saat mengikuti Retret di Magelang.

Ia juga menambahkan kualiatas SDM harus terus ditingkat guna untuk menyambuk Indonesia Emas 2045.

"Ini menjadi penting bahwa menyambut Indonesia Emas 2045 kualitas SDM adalah sesuatu yang sangat serius untuk kita persiapkan," sambungnya.

Baca artikel: Resmi Dilantik sebagai Gubernur dan Wagub, Khofifah-Emil Siap Sinergikan Nawa Bhakti Satya dengan Asta Cita
(kkw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top