Tim pemenangan bidang hukum Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) mendesak Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) untuk menggelar pemungutan suara ulang (PSU) pilkada di TPS 28
Tim Pemenangan Paslon cagub-cawagub Jakarta Nomor Urut 1 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) akan menyiapkam strategi untuk kemenangan di putaran kedua Pilkada Jakarta 2024.
Cagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil berkomitmen untuk menyelesaikan polemik Kampung Bayam yang direlokasi saat Pemprov DKI Jakarta saat memulai proyek pembangunan JIS.
Relawan pendukung Ridwan Kamil Suswono (RIDO) Relawan Kerja (RK) membantu mengembalikan ijazah yang sudah bertahun-tahun tertahan dikarenakan anak tersebut tidak mampu menebus ijazah sekolah menengah pertamanya