Rencana pemerintah untuk menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) untuk menahan membengkaknya subsidi mencapai Rp502 triliun, dipandang menghantam ekonomi mikro kecil dan menengah.
Sejumlah ibu muda mendatangi Kantor Kepolisian Resort Kota Mataram, NTB. Mereka korban investasi bodong berkedok pertokoan dan koperasi. Korban diperkirakan ratusan orang.