Fakta baru terungkap dari aksi koboi pantura Demak yang viral menembak mobil gegara tak bisa menyalip di jalan raya Trengguli, Kabupaten Demak, Jawa Tengah.
Sekilas tidak ada yang berbeda dari penampakan mobil jenis minibus ini namun jika diperhatikan lebih dekat kendaraan ini kehilangan dua rodanya pada satu sisi