Komnas PA Bentuk Tim Bantu Pencarian Malika Usai Diculik Pemulung
Jum'at, 23 Desember 2022 - 11:10 WIB
Kasus penculikan Malika, bocah 6 tahun di Kawasan Gunung Sahari, Jakarta Pusat belum terungkap. Komnas Pelrindungan Anak membentuk tim untuk membantu mencari dan menemukan Malika.
Tim Liputan iNews
Tim Liputan iNews
(sir)