Harimau Penerkam Manusia di Jambi, Kurus dan Kurang Makan

Minggu, 17 Oktober 2021 - 19:01 WIB
Tim Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jambi dan Polres Merangin evakuasi seekor Harimau Sumatera.Harimau ini dibawa ke tempat penyelamatan satwa (TPS) di Markas Komando Satuan Polhut Reaksi Cepat (Sporc) Brigade Harimau Jambi

Berlokasi di Jalan Lintas Jambi-Pekanbaru, KM 15, Mendalo, Kabupaten Muarojambi, Jambi, Minggu (17/10/2021).Kondisi si Belang yang diketahui berjenis kelamin betina tersebut dalam kondisi memprihatinkan

Petugas menduga, harimau tersebut dalam keadaan kurus dan kurang makan di habitatnya.BKSDA Jambi, Sejak 25 September 2021 lalu, mencatat telah terjadi konflik antara manusia dan Harimau Sumatera

Konflik ini mengakibatkan 2 orang meninggal dunia dan 1 orang luka-luka. Harimau Sumatera kehilangan habitatnya akibat alih fungsi lahan hutan

Liputan Azhari Sultan Jambi
(sir)
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More