4 Tahun Buron, Napi Kasus Narkotika Berhasil Ditangkap di Kota Jambi
Jum'at, 21 Mei 2021 - 14:30 WIB

Setelah hampir empat tahun buron dan kabur dari Lembaga Pemasyarakatan Klas II-A Jambi, seorang narapidana kasus narkotika, diringkus polisi di kota Jambi.
Penangkapan sempat diwarnai kejar-kejaran dan tembakan peringatan.
Kontributor : Adrianus Susandra
Penangkapan sempat diwarnai kejar-kejaran dan tembakan peringatan.
Kontributor : Adrianus Susandra
(sir)