Nikita Mirzani selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas laporan yang dilayangkannya terhadap Vadel Badjideh terkait dugaan tindakan asusila terhadap anak di bawah umur.
Ratusan warga Dusun Kerjo 2, Gunungkidul menggeruduk kantor Balai Desa Setempat. Warga menuntut Kepala Dusun mundur dari jabatannya karena diduga selingkuh dengan warganya.
Emosi karena mendengar kabar jika oknum kepala desa diduga menghamili staffnya warga Nita, Nusa Tenggara Timur melakukan protes dan menyegel ruangan kerja sang kepala desa.