Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko bersalaman dirinya dengan Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono pada Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Senin (26/2).
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengungkapkan isi pertemuan antara Prabowo Subianto dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) beberapa waktu lalu.
Sebuah surat beredar yang diklaim hasil tulisan Bacapres Anies Baswedan. Surat itu berisikan permohonan agar AHY menjadi pendamping Anies pada Pilpres 2024.
Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meyakini kuda hitam atau pihak yang dianggap paling lemah justru dapat pemenang dalam kontestasi dalam Pilpres 2024.
Bakal Calon Presiden (Bacapres) Koalisi Perubahan, Anies Baswedan menyebut akan menentukan Bakal Calon Wakil Presiden (Bacawapres) pendampingnya di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 saat pulang dari ibadah haji.