Momen unik terjadi dalam perayaan Waisak, Minggu (5/6). Di Dusun Batur, Kabupaten Semarang, warga maaf-maafan bak Lebaran. Ajang saling salaman digelar warga muslim dengan umat Budha.
Jelang perayaan Waisak, 50 Biksu Thudong di Magelang menggelar prosesi Pindapata. Prosesi ini digelar, Rabu (31/5/2023) di sepanjang jalan Kota Magelang.