Yunani Utara menghadapi krisis air signifikan akibat kekeringan berkepanjangan diperparah oleh gelombang panas dan kurangnya curah hujan selama beberapa tahun terakhir
Ratusan hektare tanaman padi siap panen di Desa Sukorejo, Tegowanu, Grobogan terendam banjir. Ironisnya, padi tinggal 7 hari panen hingga terancam gagal panen dengan kerugian mencapai miliaran rupiah.
Imbas gagal panen dan kemarau panjang, harga cabai rawit merah terus meroket. Di Pasar Serpong, Tangerang Selatan, harga cabai rawit merah tembus Rp120 ribu per kilonya.
Harga komoditas cabai di sejumlah pasar di Sukabumi merangkak naik, Sabtu (28/10/2023). Misalnya di Pasar Cibadak, cabe merah keriting naik menjadi Rp50 ribu per kg.