Polisi menangkap dua pelaku pengeroyokan anggota TNI AD. Pelaku inisial FNS dan WSB ditangkap di Tiga Binanga, Tanah Karo, Deliserdang, Sumut. Sementara tersangka DP menyerahkan diri kepada polisi.
Pascakericuhan suporter pertandingan sepokbola antarkampung di Kabupaten Tebo, Jambi, yang menewaskan 1 orang warga, polisi mengamankan 6 orang panitia
Polsek Mariso menangkap empat juru parkir yang mengeroyok anggota TNI. Peristiwa pengeroyokan sebelumnya terjadi Jalan Rajawali, Kota Makassar. Pelaku memukul bahkan menghantam korban dengan kursi.
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran menjenguk Dosen Universitas Indonesia (UI) yang juga Ketua Pergerakan Indonesia untuk Semua (PIS) Ade Armando di RS Siloam Semanggi, Jakarta Selatan, Selasa (12/4/2022).
Polda Metro Jaya menggelar jumpa pers kasus pengeroyokan kakek Wiyanto Halim (89). Lokasi pengeroyokan kakek itu di Pulo Kambing, Cakung, Jakarta Timur.