Sorry, your country is not allowed to access this content.

Masuki Masa Tenang, APK Pemilu 2024 di Kota Medan Mulai Ditertibkan

Masa kampanye berakhir, penertiban APK di Medan, Sumut berlangsung hari ini, Minggu (11/2). Apel siaga gabungan KPU-Bawaslu, TNI-Polri dipimpin oleh Wali Kota Medan, Bobby Nasution.

Apel siaga digelar di Jalan Kapten Maulana, Kantor Wali Kota Medan, Sumatra Utara. Usai mengikuti apel, seluruh perangkat keluarahan dipencar ke daerah masing-masing.

Bobby Nasution secara simbolik menurunkan baliho di dua titik lokasi inti, yakni Ruas Jalan Putri Hijau-Sei Deli serta Jalan Gatot Subroto, Bundaran Majestik. Sejumlah mobil crane juga dikerahkan untuk menurunkan baliho dan APK berukuran besar.

Kontributor: Ahmad Ridwan Nasution

Produser: Akira AW
(whf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top