Sorry, your country is not allowed to access this content.

Gunung Anak Krakatau Kembali Erupsi, Tinggi Kolom Abu Capai 1 Km

Gunung Anak Krakatau kembali mengalami erupsi pada Selasa (28/11/2023) siang. Tinggi kolom letusan erupsi mencapai 1 kilometer di atas puncak.

Pada Erupsi tersebut, kolom abu teramati berwarna hitam dengan intensitas tebal ke arah timur laut. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 70 mm dan durasi 46 detik.

Direkomendasikan kepada masyarakat, pengunjung hingga wisatawan untuk tidak melakukan aktivitas pada radius 5 km dari kawah aktif.

*Sumber: KESDM, Badan Geologi, PVMBG/ Pos Pengamatan Gunungapi Anak Krakatau

Reporter: Raka Dwi Novianto

Produser: Reza Ramadhan
(sir)
Top