Sorry, your country is not allowed to access this content.

Polisi Tembak Polisi, DPR Soroti Kabag Ops Polres Solok Selatan Tak Diborgol usai Tembak AKP Ryanto Ulil

Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menyoroti Polri terkait penanganan kasus pembunuhan Kasat Reskrim Polres Solok Selatan AKP Ryanto Ulil oleh Kabag Ops Polres Solok AKP Dadang. Propam yang bertugas tidak memborgol Dadang usai membunuh Ulil.

Habiburokhman menegaskan Propam yang menangani kasus tersebut harus dievaluasi. Aksi penembakan terjadi di kawasan parkir Polres Solok Selatan hingga membuat AKP Ulil Ryanto Anshari tewas.

Penembakan diduga karena AKP Dadang Iskandar tak terima lantaran AKP Ulil Ryanto Anshari menangkap tersangka kasus tambang Galian C.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Baca Juga:

Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kadiv Propam Polri Langsung Dipanggil DPR
(kkw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top