Forbes kembali merilis daftar tokoh terkaya Indonesia di musim pandemi 2020 ini. Posisi pertama masih ditempati oleh Hartono bersaudara dengan total kekayaan mencapai US$38,8 miliar. Mereka telah menempati posisi puncak selama 12 tahun berturut-turut.
Berikut daftar 10 tokoh terkaya Indonesia versi Forbes
1. Budi & Michael Hartono
USD38,8 miliar atau setara Rp547 triliun.
2. Widjaja Family
USD11,9 miliar atau setara Rp167 triliun
3. Prajogo Pangestu
USD6 miliar atau setara Rp84 triliun
4. Anthoni Salim
USD5,9 miliar atau setara Rp83 triliun
5. Sri Prakash Lohia
USD5,6 miliar atau setara Rp78 triliun
6. Susilo Wonowidjojo
USD5,3 miliar atau setara Rp74 triliun
7. Jogi Hendra Atmadja
USD4,3 miliar atau setara Rp60 triliun
8. Boenjamin Setiawan
USD4,1 miliar atau setara Rp57 triliun
9. Chairul Tanjung
USD3,9 miliar atau setara Rp54 triliun
10. Dato Sri Tahir
USD3,3 miliar atau setara Rp46 triliun