Sorry, your country is not allowed to access this content.

Jelang Nataru, Lonjakan Harga Bahan Pokok di Pasar Pademangan Timur hingga 100 Persen

Sejumlah harga kebutuhan bahan pokok di pasar mengalami kenaikan. Salah satunya di Pasar Pademangan Timur, Jakarta Utara.

Harga bahan pokok mengalami kenaikan signifikan menjelang natal dan tahun baru (Nataru). Kenaikan ini sudah terpantau sejak sepekan terakhir.

Seperti cabe merah, cabe rawit, cabe hijau hingga tomat mengalami kenaikan hingga Rp. 6.000,-. Harga ini juga dapat meningkat lebih tinggi beberapa hari sebelum Natal.

Sementara peningkatan harga tempe dan tahu yang di atas rata-rata.
(sir)
Top