Sorry, your country is not allowed to access this content.

Upacara Peringatan Hari Guru di Jambi Tetap Dilakukan saat Banjir

Upacara bendera memperingati Hari Guru ke-77 berlangsung dramatis. Upacara tersebut dilaksanakan di SMA Negeri 5 Sungai Penuh, Jambi. Pada Jumat (25/11) pagi, para siswa dan guru mengikuti upacara tersebut.

Diketahui, sekolah tersebut merupakan langganan banjir. Meski banjir, para peserta tetap khidmat mengikuti upacara bendera.

Banjir setinggi 50 sentimeter itu merendam seluruh halaman sekolah. Akibatnya kegiatan sekolah dan ekstrakurikuler menjadi terganggu.

Pihak sekolah berharap pemerintah memberikan solusi masalah ini.



Kontributor: Kapior Gandi
(sir)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top