Timnas Spanyol akan meladeni Timnas Swedia pada matchday 1 Grup E Piala Eropa 2020, Selasa (15/6) malam. Persiapan Spanyol jauh dari kata ideal setelah beberapa pemain positif Covid-19, seperti Sergio Busquets. Sehingga, skuad La Furia Roja harus menjalani karantina.
Melihat persiapan mereka yang kurang optimal, sepertinya tidak bakal muda bagi Spanyol untuk memenangkan setiap pertandingan.