Polisi telah memeriksa ibu dari anak inisial MAS (14), AP yang menjadi saksi kunci di kasus pembunuhan MAS terhadap ayah kandung dan neneknya di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan. Pemeriksaan salah satunya untuk menggali motif di kasus tersebut.
Baca juga : Kasus Anak Bunuh Ayah dan Nenek, Polisi Periksa Ibu Selaku Saksi Kunci
Produser: Febry Rachadi