Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 41, Kelurahan Benda Baru, Pamulang, pada Minggu 1 Desember 2024.
Sedianya, PSU ini diikuti oleh 597 pemilih terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT), yang terdiri atas 287 pemilih laki-laki dan 310 perempuan.
Baca artikel: Brevet dan Penghargaan Ahmad Luthfi, Jenderal Bintang 3 Polisi yang Unggul di Pilkada Jateng 2024