Sorry, your country is not allowed to access this content.

Presiden Jokowi hingga Kapolri Melayat ke Rumah Duka Habib Lutfi Bin Yahya di Pekalongan

Presiden Jokowi melayat Istri Habib Lutfi Bin Yahya, Syarifah Umi Salamah di Pekalongan, Jawa Tengah, Rabu(29/5).Syarifah Umi Salamah meninggal dunia akibat sakit dan sempat dirawat di RS Budi Rahayu Pekalongan.

Istri ulama kharismatik ini dikenal salah satu tokoh perempuan panutan dan menginspirasi meninggal dunia diusia 67 tahun.Jokowi didampingi Kapolri dan sejumlah menteri seperti Yaqut Cholil Qoumas, Basuki Hadimuljono, Budi Karya Sumadi, dan Pratikno.

Jenazah akan dimakamkan di pemakaman umum Sapuro, Rabu(29/5) sebelum dimakamkan jenazah disalatkan di Masjid Jami' Kota Pekalongan.

Kontributor: Suryono Sukarno
(whf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top