Jelang Lawan Persis Solo, Pelatih Bali United Stefano Cugurra Teco Ajak Suporter Penuhi Stadion Dipta

Rabu, 28 Februari 2024 - 17:58 WIB
Bali United menjalani persiapan jelang menghadapi Persis Solo di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (29/02)

Serdadu Tridatu dalam kondisi siap tempur demi menyabet kemenangan di hadapan pendukungnya. Lawan Persis Solo jadi salah satu laga krusial untuk Bali United naik peringkat atau malah terlempar dari posisi empat besar

Saat ini, Bali United berada di posisi keempat dengan mengoleksi 42 poin. Bali United meminta agar suporter memenuhi stadion untuk memberikan energi tambahan kepada pemain
(whf)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More