Ini yang Harus Dilakukan Jika Hasil Tes Covid-19 Positif
Rabu, 30 Desember 2020 - 15:07 WIB
Jika hasil tes yang kita lakukan ternyata positif dan disertai dengan sejumlah gejala, ada sejumlah langkah yang harus dilakukan. Gejala yang umum dialami adalah demam di atas 38 derajat, sesak nafas berat, dan badan terasa lemah.
Gejala lainnya adalah muntah-muntah, diare, atau bahkan sampai tak sadarkan diri. Jika muncul gejala itu, segera periksakan diri ke rumah sakit rujukan.
Perbanyak konsumsi makanan yang sehat dan bergizi, serta vitamin. Pasien dengan kondisi seperti ini akan mendapat penanganan serius dengan prioritas utama.
#JagaJarak , # CuciTanganPakaiSabun dan # PakaiMasker #satgascovid19 #ingatpesanibu #ingatpesanibupakaimasker #ingatpesanibujagajarak #ingatpesanibucucitangan #pakaimasker #jagajarak #jagajarakhindarikerumunan #cucitangan #cucitangandengansabun
Gejala lainnya adalah muntah-muntah, diare, atau bahkan sampai tak sadarkan diri. Jika muncul gejala itu, segera periksakan diri ke rumah sakit rujukan.
Perbanyak konsumsi makanan yang sehat dan bergizi, serta vitamin. Pasien dengan kondisi seperti ini akan mendapat penanganan serius dengan prioritas utama.
#JagaJarak , #
(fan)