Dewan Keamanan PBB Gagal Sepakati Resolusi Gencatan Senjata Antara Israel dan Hamas
Rabu, 18 Oktober 2023 - 06:30 WIB
Proposal Resolusi Gencatan Senjata Israel-Hamas di Dewan Keamanan PBB. Dewan Kemanan PBB pekan ini membahas dua rancangan resolusi terpisah yang menyerukan gencatan senjata di Jalur Gaza, menyusul serangan militan Hamas awal Oktober dan serangan balasan Israel.
Usulan Brasil dibahas hari Selasa, sementara usulan Rusia ditolak hari Senin. Dari 15 negara anggota Dewan Keamanan PBB, 5 negara menyatakan menerima, 4 negara menolak yaitu AS, Inggris, Perancis dan Jepang, dan 6 negara lainya menyatakan abstain.
Usulan Brasil dibahas hari Selasa, sementara usulan Rusia ditolak hari Senin. Dari 15 negara anggota Dewan Keamanan PBB, 5 negara menyatakan menerima, 4 negara menolak yaitu AS, Inggris, Perancis dan Jepang, dan 6 negara lainya menyatakan abstain.
(sir)