Oknum TNI Bobol ATM di Sidoarjo Jawa Timur

Minggu, 25 September 2022 - 14:45 WIB

Aksi pembobolan ATM di Sidoarjo dan Jawa Timur berhasil digagalkan petugas keamanan dan polisi. Setelah pelaku diamankan, terungkap pelaku merupakan oknum anggota TNI. Pelaku diamankan setelah ketahuan berusaha menutup sejumlah kamera CCTV yang berada diatas gerai ATM.

Sebelum diamankan, pelaku sempat melakukan perlawanan dengan menggunakan senjata tajam jenis linggis. Pelaku diamankan ke Mapolresta Sidoarjo untuk pengembangan kasus, karena diduga terlibat dengan sejumlah aksi pembobolan ATM di Sidoarjo

Reporter: Pramono Putra

(nas)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More