Viral , Preman Pungli Pakai Kwitansi

Senin, 04 Oktober 2021 - 21:37 WIB
Polisi menangkap seorang preman yang melakukan pungutan liar secara paksa terhadap pedagang ayam potong di Medan Sumatra Utara.

Pelaku bahkan mengunakan kwintasi pembayaran dan aksinya sempat viral di media sosial.

Liputan Adi Palapa Harahap
(sir)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More