Anggota Sat Narkoba Polda Sumut Tewas Ditembak Keponakannya Sendiri

Jum'at, 20 Agustus 2021 - 11:30 WIB

Anggota Sat Narkoba Polda Sumatera Utara, tewas setelah ditembak keponakannya sendiri di lokasi peternakan unggas milik korban di Jalan Sultan Serdang, Desa Bangun Sari.

Diduga pelaku merebut senjata api milik korban dan menembakkanya belum diketahui motif pelaku menembak pamannya sendiri.

Kontributor: Amiruddin

(nas)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More