KPU Sahkan Hasil Rekapitulasi Pilkada Jakarta, Pramono-Rano Raih Suara Terbanyak

Senin, 09 Desember 2024 - 14:45 WIB
Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI telah menyelesaikan rekapitulasi perolehan suara Pilkada Jakarta 2024. Hasilnya, pasangan nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno (Si Doel) meraih suara terbanyak berdasarkan hasil rekapitulasi, yakni 2.183.239 atau 50,07%.

Baca artikel: Detik-detik KPU Jakarta Tetapkan Hasil Suara Pilkada Jakarta 2024
(kkw)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More