Beras bantuan yang diterima warga Luwu Timur, Sulawesi Selatan berulat. Selain menemukan beras bantuan tidak layak konsumsi, warga juga mengeluhkan saldo Bansos ditarik sepihak oleh penyalur.
Atasi kemiskinan, Kemensos RI siap menerjunkan 5.140 Mahasiswa dalam program Pejuang Muda. Pelaksaanaannya dilakukan selama tiga bulan, dari Oktober sampai Desember 2021.