Satgas Covid-19 mendatangi hajatan di Kampung Penjalan, Solo, Jateng. Petugas menemui panitia hajatan dan memberikan teguran. Petugas lain langsung membubarkan resepsi yang berlangsung.
Usai kembali Mamuju, Sulbar, Ketua Satgas Penanganan Covid-19, Doni Monardo positif Covid-19. Hal tersebut ia sampaikan dalam siaran pers, Sabtu (23/1/2021).
Tim Satgas Covid-19 melakukan tempat hiburan malam di Kota Bandar Lampung. Dalam operasi yustisi ini, petugas menemukan sejumlah tempat yang masih beroperasi.
Sekelompok pemuda yang berkumpul mengabaikan protokol kesehatan kocar-kacir. Tim Satgas Covid-19 kota Jambi merazia pemuda yang nongkrong tanpa masker.
Selepas Ashar pukul 16.00 WIB mobil jenazah tiba DI Pondok Pesantren Darul Quran. Diiringi mobil patwal dan beberapa mobil anggota keluarga mobil ambulan langsung masuk. Tak ada kerumunan saat jenazah tibag karena polisi dan Satgas Covid-19 telah mensterilkan area. Hanya anggota keluarga yang diizinkan masuk dengan izin petugas yang berjaga.
Ada sejumlah benda di sekitar kita yang selalu disentuh oleh banyak orang. Benda-benda itu berpotensi menjadi media penularan Covid-19. Karenanya, benda-benda terebut perlu rutin dibersihkan.
Sebelum datang ke pemakaman, sebaiknya cari informasi akurat tentang penyebab kematian yang bersangkutan. Di pemakaman, hindari berbincang dengan orang lain.
Menjaga kebersihan sepeda sebelum dan sesudah digunakan sangat dianjurkan di masa pandemi Corona. Sebaiknya bersepeda sendiri dan tidak berkelompok atau berkerumun.
Ingatkan pada anak soal pentingnya memakai masker saat berada di luar rumah. Jelaskan bahwa masker adalah langkah pencegahan terhadap penularan virus Corona.