Sejak diterapkannya Elektronic Traffic Law Enforcement (ETLE) di Provinsi Bali, ribuan warga dilaporkan melakukan pelanggaran di sejumlah titik kamera ETLE.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit meresmikan ETLE dalam rangkaian HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-67 kegiatan berlangsung di gedung Korlantas Polri, Pancoran.
Kepolisian tetap menjadikan tilang semi otomatis sebagai skala prioritas. Meskipun Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) tahap pertama telah diluncurkan.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo luncurkan program Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE)l. Sebanyak 244 titik dipersiapkan di tahap pertama peluncuran ELTE, Selasa (23/3).