Pascatewasnya anggota kelompok bersenjata, Ali Ateu Kogoya (35) Minggu 3 April lalu, anggota kelompok bersenjata di wilayah Ilaga terus melakukan teror
Sebanyak 537 amunisi dan senjata api rakitan diamankan Satgas Ops Damai Cartenz bersama Timsus Polres Keerom. TKP di Distrik Arso Barat, Kab Keerom, Papua.
Puluhan perawat dan bidan dari beberapa Puskesmas di Kota dan Kabupaten Jayapura di Kantor Air Nav Bandara Sentani, membentangkan spanduk duka atas wafatnya almarhumah bidan Ari Lestari Indah Putri.
Pimpinan KKB Ndeotadi, Kab Paniai, Papua berhasil ditangkap. Penangkapan dilakukan Satgas Gakkum Ops Damai Cartenz di Kab Nabire. Toni Tabuni terlibat penembakan warga sipil hingga melukai anggota TNI.