Beginilah suasana di Stasiun Manggarai sejak terjadi perubahan rute KRL. PT KAI memutuskan mengubah rute jalur KRL dari dua keberangkatan, yaitu asal Bekasi dan Bogor.
Imbas KRL menabrak mobil di Rawa Geni, Depok, KRL dari stasiun Bogor tidak bisa diberangkatkan. Sejumlah penumpang terlihat antre bertanya kepada petugas.
KRL menambrak mobil di perlintasan Citayam-Depok, tepatnya di Rawa Geni. Pukul 08.18 WIB pagi ini, mobil putih yang tertabrak itu masih dalam proses evakuasi.
Permukiman di Kramat Pulo, dekat Pasar Gaplok, Jakpus dilahap si jago merah. 5 perjalanan Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) dan Kereta Rel Listrik (KRL) terhambat.