Sorry, your country is not allowed to access this content.

Menparekraf: Perayaan Waisak Dongkrak Sektor Pariwisata di Candi Borobudur dan Sekitarnya

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno memperkirakan 200.000 - 300.000 wisatawan bakal ikut menyaksikan perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/2024.

Sandi juga menyebut ada 20.000 umat Buddha ikut terlibat dalam perayaan Tri Suci Waisak yang akan digelar di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah (Jateng) pada 23 Mei 2024 mendatang.

Sebelumnya, Sandiaga Uno menyambut 40 Bhikku Thudong di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Selasa (14/5) sore. Selanjutnya, para Bhikku melakukan Thudong dan tiba di Candi Borobudur pada 20 Mei mendatang.
(whf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top