JK Dukung Vaksin Mandiri untuk Covid-19

Sabtu, 30 Januari 2021 - 19:27 WIB
Ketua Umum PMI Pusat M. Jusuf Kalla (JK) mendukung wacana vaksin mandiri untuk Covid-19. Wacana ini dikemukakan oleh pemerintah melalui Menteri kesehatan Budi G. Sadikin. Vaksin mandiri membantu mempercepat program vaksinasi yang sedang dijalankan pemerintah. Saat ini wacana vaksin mandiri yang melibatkan swasta masih dikaji oleh pemerintah.
(wmc)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More