Jenderal TNI Maruli Simanjuntak Berikan Penghargaan ke-12 Kodam Terpilih pada Ksad Award Kampung Pancasila

Sabtu, 21 Desember 2024 - 18:16 WIB
TNI Angkatan Darat (AD) menggelar KSAD Award Kampung Pancasila, yang digelar di Gedung Mabes AD Veteran, Jakarta Pusat.

Dalam gelaran penghargaan ini, TNI AD bekerja sama dengan pihak swasta untuk membina hampir 2000 Kampung Pancasila yang tersebar di Indonesia

Pada puncak penghargaan tersebut, sebanyak 12 komando daerah militer (Kodam) mendapatkan penghargaan dari 5 kategori.

Kepala Staf Angkatan Darat, Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menyebutkan pihaknya telah rutin untuk menggandeng berbagai pihak demi meningkatkan kualitas Kampung Pancasila.

Reporter : Ryan Rahman

Produser : Febry Rachadi

Baca artikel : Kampung Pancasila Wujudkan Masyarakat Bernilai Luhur Bangsa
(kkw)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More