Separuh Wajah Baru Anggota DPR Terpilih Periode 2024-2029, Ada Istri Ridwan Kamil hingga Uya Kuya

Rabu, 02 Oktober 2024 - 23:50 WIB
Sebanyak 580 anggota DPR terpilih yang dilantik di Senayan, Selasa (01/10) kemarin, hampir setengahnya diisi oleh wajah baru. Termasuk di antaranya anggota DPR termuda yang didapuk sebagai pimpinan sementara DPR RI.

Wajah-wajah baru di DPR jelang antara lain Istri mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Atalia Kamil akan dilantik sebagai anggota DPR dari Fraksi Golkar. Kemudian, ada selebitas Uya Kuya yang memenangkan kursi dari PAN.

Baca Juga: Pimpinan DPD RI 2024-2029: Sultan Najamudin, GKR Hemas, Yorrys Raweyai, Tamsil Linrung
(whf)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More