Polisi Tangkap Pelaku Penggelapan Ekspedisi Sepeda di Sidoarjo

Sabtu, 16 Januari 2021 - 21:42 WIB
Ayem dan Awen warga Jombang ini ditangkap polisi karena terlibat penggelapan 170 sepeda gunung, yang dikirim dari sebuah pabrik di Semarang, Jawa Tengah. Sementara pelaku utama adalah supir ekspedisi yang bertugas mengalihkan pengiriman barang ke daerah lain dalam pemeriksaan di kantor polisi komplotan ini mengakui sudah lebih dari satu kali menggelapkan barang kiriman.

#KasusPenggelapan #SepedaGunung #PelakuDitangkap #Sidoarjo #JawaTimur
(gha)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More