Tumpukan limbah medis dibuang sembarangan di permukiman warga di Jalan Raya Tenjo, Bogor. Pelaku pembuang limbah medis ini belum diketahui dan masih dalam penyelidikan.
Kebakaran terjadi di Bogor Trade Mall (BTM), Kota Bogor, Minggu (31/1/2021). Diduga api berasal dari rumah makan cepat saji. Kebakaran ini membuat para pengunjung berhamburan keluar gedung
Sebanyak 25.600 dosis vaksin Covid-19 tiba di Dinas Kesehatan, Kabupaten Bogor, Selasa (26/1). Vaksin dikawal ketat petugas hingga ke dalam tempat penyimpanan (cold chain).
MNC Peduli bekerja sama dengan Kemensos menyalurkan sembako untuk korban bencana Gunung Mas, Bogor, Kamis (21/1). Bantuan yang disalurkan berjumlah 200 paket.
Banjir bandang dengan material lumpur terjadi di Gunung Mas, Bogor. Salah satu tempat wisata di Gunung Mas terdampak banjir. Ratusan warga mengungsi di salah satu masjid.
Tanaman hias yang menyedot perhatian Mentan seperti jenis 'janda bolong' yang berharga fantastis. Menteri Syahrul mengatakan tanaman hias menjadi bidang pertanian dengan peluang bisnis sangat besar.
Sebanyak 9.160 dosis vaksin covid-19 Sinovac tiba di Dinkes Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (12/1). Vaksin tersebut langsung disimpan di gudang farmasi Dinkes.