Diguyur hujan deras, sejumlah titik di Ibu Kota terendam banjir. Di Tangerang, Banten, seorang lansia sakit harus digendong saat dievakuasi ke pengungsian.
Banjir melanda sejumlah daerah di Kabupaten Garut. Hingga Jumat (15/7/2022) malam pendataan dampak banjir terus dilakukan. Data sementara, banjir menerjang Garut Kota dan Tarogong Kidul.
Banjir yang menggenangi Jalan Trans Kalimantan Tengah - Kalimantan Barat, membuat aktivitas warga terganggu. Kondisi ini membuat usaha perahu getek, laris manis.