Jalur menuju area 'rooftop' sebuah pusat perbelanjaan di Kuningan, Jakarta disulap menjadi lintasan sepeda. Lintasan ini dinamakan tanjakan tiga belas.
Waktu bersama dengan keluarga dimanfaatkan oleh Narji untuk bersepeda. Bersama Widiyanti, istrinya, pemilik nama Sunarji Riski Radifan ini kompak bersepeda
Bersepeda selain untuk menjaga kesehatan dan kebugaran sekarang sudah menjadi gaya hidup. Di beberapa kota besar terdapat fotografer yang memotret objek ini.
Setiap akhir pekan masyarakat Jakarta kerap meramaikan wilayah Bundaran HI untuk berolahraga. Selain berlari dan gerak jalan, bersepeda juga jadi aktivitas favorit.
Taman Mini Indonesia Indah kembali dibuka, dengan penerapan protokol kesehatan, pengunjung yang datang diperiksa suhu tubuh dan wajib menggunakan masker
Di kampus UNPAD Jatinangor Sumedang, naik sepeda butuh energi ekstra karena jalanannya naik turun. Untuk itu, mahasiswa membuat sepeda listrik tenaga surya.