Kantor Wilayah Bea dan Cukai Jawa Tengah DIY mengungkap kasus peredaran rokok ilegal lintas Provinsi dengan modus penyelundupan menggunakan mobil pribadi.
Mobil Ditlantas Polda Jateng nekat menerobos banjir di kawasan Pantai Marina, Semarang, Jawa Tengah. Banjir di Pantai Marina terjadi akibat jebolnya 7 tanggul.