Kabar duka menyelimuti Kota Pematangsiantar, Sumut, Wali Kota Pematangsiantar terpilih Asner Silalahi meninggal.Asner meninggal di RS Columbia pada Rabu (13/1) sore.
KPK menetapkan Wali Kota Cimahi Ajay Muhamad Priatna sebagai tersangka. Terkait kasus dugaan suap perizinan pembangunan RS Kasih Bunda, Cimahi, tahun anggaran 2018-2020.