Nusantara Open 2022 yang diprakarsai oleh Prabowo Subianto adalah ajang sepak bola pencari bibit muda sebagai upaya mengantar Timnas Indonesia agar dapat berlaga di Piala Dunia.
Witan Sulaeman resmi mengakhiri kontraknya di Lechia Gdansk. Keputusan ini diumumkan lewat situs resmi klub yang menyebut Rafael Kobryn dan Witan Sulaeman sepakat mengakhiri kerja sama.