Sorry, your country is not allowed to access this content.

Gunung Api Ile Lewotolok di Lembata Kembali Erupsi, Status Waspada

Gunung Api Ile Lewotolok di Lembata, NTT kembali erupsi, Rabu (6/9) pagi. Ketinggian kolom abu mencapai 500 meter menuju arah tenggara.

Erupsi terekam pos pemantau gunung api di Lembata. Saat ini, Gunung Api Ile Lewotolok berada pada status waspada.

Warga dilarang beraktivitas dalam Radius dua kilometer dari kawah.

Kontributor: Joni Nura

Produser: B.Lilia Nova
(sir)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top