Sorry, your country is not allowed to access this content.

Demonstran Berkumpul di Paris Sebagai Aksi Solidaritas Protes di Iran

Protes dipicu kematian seorang wanita dalam tahananpolisi moral Iran. Mereka memegang foto Mahsa Amini (22) dan meneriakkan slogan-slogan yang menyerukan diakhirinya pemerintah Republik Islam.

2 aktivis HAM mencukur rambut mereka untuk menunjukkan dukungan bagi perempuan Iran yang membakar kerudung mereka di jalan-jalan di beberapa kota besar.

Hampir selusin orang tewas di Iran sejak protes dimulai setelah pemakaman Amini. Media pemerintah mengatakan jumlah korban bisa mencapai 35 orang.

Salah satu penyelenggara, Mahboubeh Moradi menjelaskan, aksi unjuk rasa di Paris tidak hanya memprotes penahanan dan kematian Amini. Protes dimulai 17 September, dan telah terjadi di lebih dari selusin kota.

Pemerintah Iran mulai bergerak, bentrok dengan demonstran dan membatasi akses internet.

Sumber APTN
(sir)
Top