Sorry, your country is not allowed to access this content.

Gelombang Tinggi di Gianyar, Warga Diimbau Tidak Dekati Pantai

Cuaca buruk gelombang tinggi terjadi di sepanjang Pantai Selatan Bali. Seperti yang terjadi di Pantai Lebih, Gianyar.

Air laut sampai menggenangi areal parkir di Pantai Lebih, Rabu (13/7/2022). Prediksi BMKG wilayah III Denpasar, gelombang tinggi yang mengakibatkan air rob di Pesisir Bali akan berlangsung dari tanggal 12-17 Juli 2022 ini.

Petugas dari Balawista BPBD pun dikerahkan untuk menjaga di areal pantai. Petugas mengimbau warga agar tidak mendekati areal pantai dimana cukup membahayakan.

Kontributor : Ketut Catur Kusumaningrat
(sir)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top