Sorry, your country is not allowed to access this content.

Pasca Banjir Bandang dan Tanah Longsor, 5 Desa di Luwu Terisolir

Pasca banjir bandang dan tanah longsor yang melanda sejumlah Kecamatan di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan membuat 12 ribu jiwa warga yang berada di 5 Desa di wilayah tersebut terisolir.

Pihak BPBD, TNI, dan relawan terus berupaya membuka akses jalan agar dapat menyuplai kebutuhan logistik ke wilayah tersebut. Banyaknya titik longsor dan keterbatasan alat berat membuat proses pembukaan akses cukup lambat.

Tim relawan hanya mengandalkan motor untuk menyuplai logistik karena hingga kini akses jalan untuk mobil belum dapat digunakan.

Kontributor: Nasruddin Rubak
(sir)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Top